Skip to main content

Posts

Showing posts from August 18, 2020

[Belum] Merdeka dari Kebodohan dan Kemiskinan

Setiap perayaan Hari Ulang Tahun  Republik Indonesia (HUT RI) selalu muncul pertanyaan tentang apakah kita sudah sepenuhnya merdeka. Pertanyaan di atas memiliki dua bentuk jawaban bergantung pada sudut pandang orang melihat. Satu . Benar bahwa rakyat Indonesia sudah merdeka dan berdaulat seiring dengan ketiadaan penjajahan dan hilangnya kolonialisme bangsa asing di Indonesia. Tidak ada silang pendapat tentang arti kata merdeka dalam konteks di atas.  Semua sepakat. Kedua . Bila kata merdeka dikaitkan dengan konteks kemajuan suatu bangsa, maka kata merdeka tidak akan pernah bisa tergapai.   Karena,  kemajuan suatu bangsa ialah proses yang berkelanjutan dan tiada akhir .  Dengan berpijak hal ini, kemerdekaan suatu bangsa sebenarnya bukan proses yang final . Merdeka  menjadi satu kata motivasi untuk terus menerus berjuang mewujudkan kemakmuran di segala bidang. Saya lebih tertarik membahas arti merdeka pada poin kedua tersebut. Dalam membangun dan memajukan kehidupan bangsa, ada dua po